Cara Mempercepat Booting Windows 7 Lengkap
Cara Mempercepat Booting Windows 7 - Booting adalah suatu proses awal saat menyalakan komputer atau laptop sebelum masuk ke dalam sistem operasi. Proses memanggil dan melakukan pengecekan terhadap semua perangkat dan memori (port-port) sebelum masuk windows ini dilakukan oleh BIOS. BIOS ini merupakan perangkat lunak yang memanggil atau mencari sistem operasi ke dalam dvd, usb, dan lain-lain
0 Response to "Cara Mempercepat Booting Windows 7 Lengkap"
Posting Komentar